ada biru disetiap sendu.. ada sesal disetiap kelu .. ada kelabu dalam setiap haru.. ada kamu, yang masih saja datang meski waktu telah berlalu Cerita tentang foto : sebuah pagi di puncak sumbing yang magis, jawa tengah